Pentingnya Pengalaman Pertukaran Pelajar

No Comments

Pertukaran pelajar adalah program yang memungkinkan siswa sekolah untuk merasakan pengalaman belajar di tempat atau sekolah lain. Program ini biasanya diadakan sebagai bentuk kerja sama dengan pihak sekolah atau lembaga pendidikan lain diluar negeri, meskipun ada juga yang didalam negeri. Pentingnya pertukaran pelajar dapat mempengaruhi banyak sekali penambahan wawasan serta pengalaman siswa/siswi dalam belajar.

Sdit Ar-Ridho telah melaksanakan penyelenggaraan pertukaran pelajar ke luar negeri di Indonesia. Program ini diselenggarakan oleh lembaga sekolah dan Alhamdulillah sudah dilakukan perjalanan ke 2 tempat yaitu Singapura dan Malaysia yang memfokuskan kegiatan ini pada pendidikan dan pentingnya pengalaman pertukaran pelajar bagi siswa/siswi di Sdit Ar-Ridho.

Program seperti ini banyak memberikan manfaat untuk siswa dan siswi di masa depan, baik secara personal maupun edukasi. Karena selain untuk menambah wawasan tentang dunia luar dan budaya negara lain, siswa dan siswi pun bisa memperbaiki kemampuan bahasa asing dan yang paling pentingnya adalah memiliki kesempatan untuk bisa melanjutkan sekolah atau kuliah diluar negeri nantinya.

Selama program pertukaran pelajar sedang berjalan, para peserta akan terlibat mengadakan acara-acara penting seperti diskusi, presentasi budaya, kegiatan dialam terbuka, dan lain-lainnya. Acara ini di adakan untuk informasi lebih lanjut tentang berjalannya program dan penambahan wawasan serta ilmu yang akan didapatkan oleh para siswa dan juga siswi. Selain akan mendapat pengalaman baru, para siswa dan siswi pun akan mendapat teman baru dari Negara yang kita kunjungi tersebut. Hal itu juga akan membuat para siswa/siswi mendapatkan jaringan yang luas serta pengetahuan tentang negara yang dikunjungi.

Untuk informasi selengkapnya bisa juga dengan memfollow social media Sdit Ar-Ridho berikut ini ya sobat Ar-Ridho Terimakasih Wassalamualaikum Wr. Wb.

Website : https://sekolah-arridho.id/
Instagram : https://instagram.com/arridho.id/
Facebook : https://www.facebook.com/arridho.id/

Previous Post
5 Tahap Mengenali dan Mengembangkan Minat Bakat Anak
Next Post
Siapkan Pendidikan Memasuki Era New Normal di tahun Ajaran Baru 2021

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Fill out this field
Fill out this field
Please enter a valid email address.
You need to agree with the terms to proceed

Pertukaran pelajar adalah program yang memungkinkan siswa sekolah untuk merasakan pengalaman belajar di tempat atau sekolah lain. Program ini biasanya diadakan sebagai bentuk kerja sama dengan pihak sekolah atau lembaga pendidikan lain diluar negeri, meskipun ada juga yang didalam negeri. Pentingnya pertukaran pelajar dapat mempengaruhi banyak sekali penambahan wawasan serta pengalaman siswa/siswi dalam belajar.

Sdit Ar-Ridho telah melaksanakan penyelenggaraan pertukaran pelajar ke luar negeri di Indonesia. Program ini diselenggarakan oleh lembaga sekolah dan Alhamdulillah sudah dilakukan perjalanan ke 2 tempat yaitu Singapura dan Malaysia yang memfokuskan kegiatan ini pada pendidikan dan pentingnya pengalaman pertukaran pelajar bagi siswa/siswi di Sdit Ar-Ridho.

Program seperti ini banyak memberikan manfaat untuk siswa dan siswi di masa depan, baik secara personal maupun edukasi. Karena selain untuk menambah wawasan tentang dunia luar dan budaya negara lain, siswa dan siswi pun bisa memperbaiki kemampuan bahasa asing dan yang paling pentingnya adalah memiliki kesempatan untuk bisa melanjutkan sekolah atau kuliah diluar negeri nantinya.

Selama program pertukaran pelajar sedang berjalan, para peserta akan terlibat mengadakan acara-acara penting seperti diskusi, presentasi budaya, kegiatan dialam terbuka, dan lain-lainnya. Acara ini di adakan untuk informasi lebih lanjut tentang berjalannya program dan penambahan wawasan serta ilmu yang akan didapatkan oleh para siswa dan juga siswi. Selain akan mendapat pengalaman baru, para siswa dan siswi pun akan mendapat teman baru dari Negara yang kita kunjungi tersebut. Hal itu juga akan membuat para siswa/siswi mendapatkan jaringan yang luas serta pengetahuan tentang negara yang dikunjungi.

Untuk informasi selengkapnya bisa juga dengan memfollow social media Sdit Ar-Ridho berikut ini ya sobat Ar-Ridho Terimakasih Wassalamualaikum Wr. Wb.

Website : https://sekolah-arridho.id/
Instagram : https://instagram.com/arridho.id/
Facebook : https://www.facebook.com/arridho.id/

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Fill out this field
Fill out this field
Please enter a valid email address.
You need to agree with the terms to proceed

Menu